Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2015

Pengertian Wawasan Nusantara

Pengertian Wawasan Nusantara Pengertian Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya yang serba beragam dan bernilai strategis dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan wilayah dan tetap menghargai serta menghormati kebhinekaan dalam setiap aspek kehidupan nasional untuk mencapai tujuan nasional Menurut Prof. Dr. Wan Usman bahwa pengertian wawasan nusantara adalah cara pandang bangsa Indonesia mengenai diri dan tanah airnya sebagai Negara kepuluan dengan semua aspek kehidupan yang bervariasi. Pengertian wawasan nusantara berdasarkan Kel. Kerja Lembaga Pertahanan Nasional tahun 1999, bahwa wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya yang bervariasi dan memiliki nilai bermasyarakat, berbangsa dan bernegara untuk memperoleh tujuan nasional. Berdasarkan TAP MPR tahun 1993 dan tahun 1998 tentang Garis Besar Haluan Negara, pengertian wawasan nusantara adalah cara pandang dan sik...

Empat Koperasi di Jawa Barat Didorong Masuk Kelas Dunia

Empat Koperasi di Jawa Barat Didorong Masuk Kelas Dunia BANDUNG – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (KUKM) Jawa Barat (Jabar) berupaya mendorong koperasi di wilayahnya menjadi koperasi kelas dunia. Implementasinya, pada akhir tahun 2013 lalu, sekitar 260 koperasi besar di Jabar diseleksi hingga mengerucut menjadi 100 koperasi sebelum akhirnya terpilihlah empat koperasi. Kepala Dinas KUMKM Jabar Anton Gustoni menyebutkan, Keempat koperasi tersebut, yakni Koperasi karyawan (Kopkar) Pindo Deli Karawang, Kopkar Indocement kabupaten Bogor, Kopkar Kahatex Sumedang, dan Koperasi Peternak Sapi Bandung Utara (KPSBU) Lembang Bandung. “Keempatnya akan kami dorong jadi koperasi kelas dunia,” ujarnya kepada wartawan di sela Seminar Internasional Perkoperasian di Bandung, Selasa (15/7/2014). Untuk memberikan pencerahan terkait koperasi kelas dunia, Anton menjelaskan, pihaknya menghadirkan delegasi dari National Trades Union Congress (NTUC) Fair Price Co-operative Ltd., seb...